10 TIPS BANYAK FOLLOWER TWITTER

Anda tahu bahwa Twitter adalah merupakan media marketing yang sangat hebat? Tetapi kunci suksesnya adalah tergantung seberapa banyak follower yang tetap mengikiti anda. Semakin banyak follower yang mengikuti anda semakin besar peluang untuk melakukan pemasaran secara gratis

Jika anda ingin mendapatkan banyak follower di twitter, anda perlu melakukan beberapa upaya untuk merangsang mencari sensasi agar bisa menarik perhatian orang lain dan mengikuti anda:
1. Tulis tentang anda melalui bio. Jika anda punya website atau blog, tambahkan di situ.
2. Jika anda baru di Twitter, tulis paling tidak 10 tweet menarik dan bermanfaat sebelum mencari follower.
3. Jika menemukan artikel bagus di web, tweet dan sertakan linknya/atau link automatis dari blog Anda.
4. Sisipkan juga kalimat atau kata-kata yang bersifat humoris.
5. Anda bisa menolong orang lain melakukan retweet mereka.
6. Melakukan interaksi dengan orang lain, membalas tweet dan berikan komplimen dan berterima kasih atas info dari sesama tweeter.
7. Berterima kasih terhadap orang yang telah melakukan re-tweet milik anda.
8. Mengikuti tata tertib yang berlaku di tweeter termasuk bagimana menulis status anda.
9. Jika anda memcoba memasarkan sebuah produk atau apa saja, dengan menjaga ratio 10 tweet regular dan 1 tweet pemasaran.
10. Jika anda ingin mendapatkan follower ya anda harus follow orang lain dong hehehe.
*Dapatkan Paket Serial Contoh SOP Perusahaan di www.mastersop.com/katalog
Semoga Bermanfaat
Salam Founder,
By Alim Mahdi
Master SOP & System Bisnis
G-Coach, Entrepreneur, Konsultan dan Penulis Serial Buku SOP Perusahaan.
Founder Madani Kidz dan Penerbit Lingkar Madani Sentosa.
HP/WA: 08124683055

Bagikan Promo ini ke teman Anda :

Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on linkedin
LinkedIn
Share on whatsapp
WhatsApp
Share on telegram
Telegram
Share on facebook
Share on twitter
Share on linkedin
Share on whatsapp
Share on telegram

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Lainnya:

HAVE MONEY, HAVE (NO) TIME

Sahabat Sukses, ketahuilah banyak orang PANDAI Menjual Produk, tapi tidak pandai Mengelola Bisnis-nya. Sukses adalah ketika kita punya banyak Money (uang), Dan sekaligus punya banyak

TIPS SEDERHANA MANAJEMEN SDM

Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) menjadi hal penting buat perusahaan, apalagi kalau perusahaan tersebut memiliki jumlah karyawan yang banyak. Kalau Anda mengelola usaha kecil, mungkin